Lompat ke isi utama
Berita
#
humas
Surabaya, 23 Oktober 2025 - Bawaslu Kota Surabaya mengikuti rapat koordinasi yang diselenggarakan oleh Bawaslu Jawa Timur melalui Zoom.
#
humas
Surabaya - Dalam upaya meningkatkan pengelolaan aset negara yang efektif dan efisien, Bawaslu Kota Surabaya turut serta dalam kegiatan sosialisasi penyusunan Rencana Kebutuhan Barang Milik Negara (RKBMN) untuk tahun anggaran 2027 pada Selasa, 21 Oktober 2025.
#
humas
Surabaya - Bawaslu Kota Surabaya menggelar rapat koordinasi bulanan pada Senin, 20 Oktober 2025 yang membahas berbagai agenda penting dalam rangka memperkuat kelembagaan dan meningkatkan kinerja pengawasan Pemilu di Kota Pahlawan.
#
humas
Surabaya, 21 Oktober 2025 - Dalam upaya memperkuat kepercayaan masyarakat dan meningkatkan efektivitas pelayanan informasi publik, Bawaslu Kota Surabaya mengikuti kegiatan Cangkrukan Demokrasi Seri ke-14 yang  diselenggarakan via Zoom.
#
humas
Surabaya - Dua perguruan tinggi ternama dari Surabaya, yakni Universitas Airlangga dan Universitas Surabaya, berhasil melangkah ke tahap nasional dalam kompetisi debat penegakan hukum Pemilu V Tahun 2025 setelah sebelumnya melewati tahapan administrasi dan eliminasi.